Home » , » Sejukkan Ruangan Sekejap dengan 10 Merk Air Cooler Terbaik 2019

Sejukkan Ruangan Sekejap dengan 10 Merk Air Cooler Terbaik 2019

Posted by Droid Tech Media on Sunday, June 16, 2019


AC portable bisa jadi alternatif terbaik untuk membuat ruangan adem seketika. Simak merk air cooler terbaik yang beri kesejukan maksimal berikut ini!










Air Cooler Terbaik – Hidup di daerah tropis seperti Indonesia, apalagi di daerah ibu kota Jakarta, terkadang bisa sangat terasa panas dan menggerahkan saat siang hari. Dengan cuaca yang panas, kamu mungkin akan merasa lebih gelisah dan tidak maksimal dalam menjalani aktivitas.





Jika di rumah kamu bisa mengandalkan air conditioner (AC) konvensional, namun jika membutuhkan solusi yang lebih praktis, air cooler atau AC portable bisa jadi pilihan tepat.





Suasana sejuk akan membuat kamu rileks dan tenang, sehingga akan merasa nyaman di mana pun. Untuk itu, simak rekomendasi air cooler terbaik yang beri kesejukan maksimal berikut ini!





AC portable bisa jadi alternatif terbaik untuk membuat ruangan adem seketika Sejukkan Ruangan Sekejap dengan 10 Merk Air Cooler Terbaik 2019




Merk Air Cooler / AC Portable Terbaik










1. Air Cooler Sharp










AC portable bisa jadi alternatif terbaik untuk membuat ruangan adem seketika Sejukkan Ruangan Sekejap dengan 10 Merk Air Cooler Terbaik 2019




Dilengkapi dengan 4 kantong pendingin Sharp dapat mengeluarkan dingin sama dengan AC jika kamu mengisi 4 kantong tersebut dengan es atau pun air dingin.





Selain itu dengan mode swing maka kamu tidak perlu khawatir pendingin udara ini hanya mengarah ke satu arah.





Produk pendingin Sharp ini akan menyejukkan satu ruangan kamu dengan maksimal. Fasilitas lain yang diberikan, yaitu remote control agar kamu gampang untuk mengoperasikan alat elektronik yang satu ini.





Rentang Harga: Rp 700.000 – Rp 1.500.000
Cek Produk Air Cooler Sharp Selengkapnya










2. Air Cooler Midea










AC portable bisa jadi alternatif terbaik untuk membuat ruangan adem seketika Sejukkan Ruangan Sekejap dengan 10 Merk Air Cooler Terbaik 2019




Dengan seri yang berbeda-beda seperti AC120-S, AC120-G, AC120-15F, dan AC90-E selain dilengkapi teknologi ice boost agar dingin lebih cepat dan lebih dingin dibanding kebanyakan air cooler lainnya.





Alasan lain mengapa air cooler Midea berbeda dan unik adalah fungsinya yang sebagai humidifier sebagai pengatur kelembaban udara dan air purifier untuk menjernihkan udara.





Rentang Harga: Rp 1.300.000 – Rp 1.900.000
Cek Produk Air Cooler Midea Selengkapnya










3. Air Cooler Honeywell










AC portable bisa jadi alternatif terbaik untuk membuat ruangan adem seketika Sejukkan Ruangan Sekejap dengan 10 Merk Air Cooler Terbaik 2019




Dengan garansi yang cukup lama yaitu 2 tahun air cooler Honeywell salah satu penyejuk ruangan premium berkualitas tinggi yang ada di Indonesia. Kualitasnya pun tidak dapat di pandang remeh karena awet dan tahan lama.





Alat penyejuk Honeywell juga memiliki desain yang minimalis yang cocok dan enak dipandang untuk diletakkan di ruangan kamu.





Rentang Harga: Rp 1.300.000 – Rp 2.900.000
Cek Produk Air Cooler Honeywell Selengkapnya










4. Air Cooler Denpoo










AC portable bisa jadi alternatif terbaik untuk membuat ruangan adem seketika Sejukkan Ruangan Sekejap dengan 10 Merk Air Cooler Terbaik 2019




Dengan memanfaatkan air dan es sehingga campuran air dan es tersebut menyebabkan udara yang dihembuskan oleh Denpoo air Cooler menjadi lebih dingin dibandingkan kipas angin biasa.





Perangkat buatan Denpoo juga sangat ramah lingkungan karena hanya membutuhkan 100 Watt untuk daya listriknya. Kamu tidak akan khawatir tunggakan listrik kamu naik jika kamu mempunyai air cooler yang irit konsumsi daya ini.





Rentang Harga: Rp 1.199.000 – Rp 2.300.000
Cek Produk Air Cooler Denpoo Selengkapnya










5. Air Cooler Sanken










AC portable bisa jadi alternatif terbaik untuk membuat ruangan adem seketika Sejukkan Ruangan Sekejap dengan 10 Merk Air Cooler Terbaik 2019




AC portable dengan desain yang cukup ramping dan mini air cooler ini juga mempunyai 2 kemampuan yang menarik, yaitu sebagai ionizer dan humidifier. Dengan Wide Swing Angle, alat ini memberikan jangkauan embusan udara dingin yang lebih luas.





Ada juga fitur Water Diagnose yang dapat mematikan pompa secara otomatis saat air dalam tangki berkurang. Semua pendingin portable Sanken juga sudah dibekali dengan remote control.





Rentang Harga: Rp 890.000 – Rp 1.450.000
Cek Produk Air Cooler Sanken Selengkapnya





AC portable bisa jadi alternatif terbaik untuk membuat ruangan adem seketika Sejukkan Ruangan Sekejap dengan 10 Merk Air Cooler Terbaik 2019
Gerah saat di perjalanan atau di dalam ruangan yang tak berpendingin? AC portable mini solusinya!









6. Air Cooler Tori










AC portable bisa jadi alternatif terbaik untuk membuat ruangan adem seketika Sejukkan Ruangan Sekejap dengan 10 Merk Air Cooler Terbaik 2019




Air cooler Tori juga boleh menjadi pertimbangan kamu. Dengan dilengkapi teknologi ionizer yang akan menyerap debu dan asap dengan melepaskan ion-ion oksigen negatif ke udara.





Selain itu, Tori Air Cooler juga menyediakan 3 mode pengaturan angin, yakni Normal, Natural, dan Sleep yang memang bisa diatur sesuai kebutuhan.





Beberapa rekomendasi Tori Air Cooler yang bisa kamu pilih adalah THC – 098, THC – 019, THC – 022, dan THC – 068DLX.





Rentang Harga: Rp 1.000.000 – Rp 2.190.000
Cek Produk Air Cooler Tori Selengkapnya










7. Air Cooler Mayaka










AC portable bisa jadi alternatif terbaik untuk membuat ruangan adem seketika Sejukkan Ruangan Sekejap dengan 10 Merk Air Cooler Terbaik 2019




Mungkin air cooler satu ini cukup asing di telinga kamu tetapi Mayaka adalah salah satu pendingin portable yang sudah lama berada di pasaran Indonesia.





Dilengkapi dengan 3 level kecepatan yang bisa diatur pendingin ini dapat menyejukan ruangan secara cepat.





Selain itu, dengan desain yang dilengkapi warna campuran seperti putih hijau, putih merah dll sehingga terlihat lucu.





Rentang Harga: Rp 600.000 – Rp 1.300.000
Cek Produk Air Cooler Mayaka Selengkapnya










8. Air Coler Sanyo










AC portable bisa jadi alternatif terbaik untuk membuat ruangan adem seketika Sejukkan Ruangan Sekejap dengan 10 Merk Air Cooler Terbaik 2019




Pendingin portable satu ini dapat melembabkan udara dan mendinginkan udara di ruangan kamu dengan cepat. Selain itu Sanyo juga sangat irit dalam pemakaian daya listrik yaitu hanya 70 Watt.





Dengan dilengkapi dengan sleep time dan timer kamu akan merasa nyaman untuk pemakaian yang tidak berlebihan.





Sanyo juga dilengkapi dengan 3 level kecepetan agar kamu bisa mengatur udara yang kamu inginkan.





Rentang Harga: Rp 1.310.000 – Rp 2.500.000
Cek Produk Air Cooler Sanyo Selengkapnya










9. Air Cooler Changhong










AC portable bisa jadi alternatif terbaik untuk membuat ruangan adem seketika Sejukkan Ruangan Sekejap dengan 10 Merk Air Cooler Terbaik 2019




Disebut-sebut dengan salah satu merek pendingin portable terbaik di dunia Changhong mempunyai air portable CMA-C1 yang mempunyai keunggulan ramah lingkungan karena terbuat dari serat fiber tanaman.





Pendingin ini ideal untuk kamu yang suka akan ketenangan karena mesinnya yang tidak berisik dan tidak akan mengganggu kamu saat istirahat. Salah satu keunggulannya, yaitu produk Changhong biasanya dibanderol terjangkau.





Rentang Harga: Rp 1.099.000 – Rp 3.350.000
Cek Produk Air Cooler Changhong Selengkapnya










10. Air Cooler AUX










AC portable bisa jadi alternatif terbaik untuk membuat ruangan adem seketika Sejukkan Ruangan Sekejap dengan 10 Merk Air Cooler Terbaik 2019




AUX AM 09A4 LR1 merupakan solusi untuk kamu yang sedang mencari pendingin ruangan sederhana tapi tetap hemat listrik. Produk ini hanya membutuhkan daya 800 Watt serta berfitur ramah lingkungan.





Ukurannya yang kecil, memudahkannya untuk dipindahkan kemana saja. Kekuatannya yang 1 pk sudah cukup untuk memberikan kesejukan sempurna di kamar atau ruang kerjamu.





Rentang Harga: Rp 3.000.000 – Rp 4.099.000
Cek Produk Air Cooler AUX Selengkapnya










Itulah deretan rekomendasi AC portable terbaik yang bisa kamu andalkan untuk menyejukkan ruangan seketika dan mudah dipindahkan ke mana pun. Yuk, temukan air air cooler berkualitas dengan harga terjangkau hanya di Tokopedia!





AC portable bisa jadi alternatif terbaik untuk membuat ruangan adem seketika Sejukkan Ruangan Sekejap dengan 10 Merk Air Cooler Terbaik 2019
Temukan berbagai perangkat elektronik masa kini dengan penawaran menarik di sini!


Sumber https://dennypedia.com/


0 comments:

Post a Comment

Popular Posts

Blog Archive

.comment-content a {display: none;}